
Sering terjadi akhir-akhir ini tawuran antar pelajar yang membuat warga menjadi tidak nyaman, dan adapula DAMPAK NEGATIF TAWURAN PELAJAR, yaitu.
– Merusak nama baik sekolah.
– Merusak masa depan diri pelajar.
– Membuat warga tidak nyaman.
– Terganggunya proses belajar.
– Menurunnya prestasi.
– Orang tua menjadi cemas.
Karena tidak seimbangnya bekal ilmu agamanya, aturan-aturan agama seakan dikesampingkan. Pelajar yang mencontek saat ujian tidak lagi merasa takut, karena berpikir penjaga ujian tidak melihatnya.
